Home » , » Cara mengembalikan file yang terhapus dari flashdisk

Cara mengembalikan file yang terhapus dari flashdisk



mengembalikan data yang terhapus

Cara mengembalikan file yang terhaapus dari flashdisk-USB flashdisk saat ini menjadi media penyimpanan yang banyak digunakan. Selain bentuknya yang beranekaragam, kapasitasnya juga bermacam-macam mulai dari sedang (ratusan MB) sampai yang besar (puluhan GB). Harganya juga saat ini sangat terjangkau mulai dari puluhan ribu sampai ratusan ribu rupiah.
Terkadang data yang terdapat di dalam usb flashdisk terhapus, dan akan sangat memusingkan jika data yang terhapus adalah data yang penting. Biasanya jika menggunakan sistem operasi Windows, data yang terhapus ditampung di Recycle Bin. Jika masih terdapat di Recycle Bin, kita bisa mengembalikannya dengan memilih opsi (klik kanan) kemudian recovery.
Untuk kasus lain dimana file (data) yang terhapus tidak terdapat di Recycle bin, memerlukan software yang bisa recovery data yang terhapus. Salah satu software yang banyak digunakan dan teruji kualitasnya adalah Easus data recovery. Software ini bisa mengembalikan data dan juga folder yang terhapus dari usb flashdisk.
Untuk mendownloadnya silahkan kunjungi website berikut:
Semoga informasi di atas bermanfaat dan dapat membantu anda mungkin anda juga ingin membaca cara mencegah virus menular melalui flaskdisk:c:
Description: Cara mengembalikan file yang terhapus dari flashdisk Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara mengembalikan file yang terhapus dari flashdisk
Share this article :

Berikan Komentar :)

KET :
1.Jika ingin menyisipkan Gambar <i rel="image">URL Gambar</i>
2.Jika ingin menyisipkan Kode <i rel="pre">Kode Anda</i>
3.jika ingin menyisipkan ,<b>teks tebal</b> <i>teks miring</i>
Note :
Untuk mengetahui balasan dari saya lewat email silahkan klik subcribe by email di bawah ini .Last NO SPAM Live Link
Konversi kode HTMLEmoticonTop Komentator

Back to Top